CNNBANTEN.ID – Wakil Bupati H. Mad Romli membukaan acara bursa pertukaran inovasi Desa yang dihadiri oleh seluruh perwakilan kepala Desa Cluster B Kabupaten Tangerang yang bertempat di Gedung Serba Guna (GSG) Senin (5/8/2019) lalu. Setelah Cluster A pada Rabu (31/7/2019) lalu, kini giliran tim pelaksana inovasi desa (TPID) Cluster B ...
Read More »Gempa Banten, Gubernur : Langkah Warga Sesuai Simulasi Bencana
CNNBANTEN.ID – Warga mengungsi adalah tindakan yang benar,” tegas Gubernur Banten Wahidin Halim (WH). “Itu sesuai dengan simulasi yang selama ini telah disosialisasikan kepada masyarakat di sekitar rawan tsunami, ada zona merah, kuning, dan zona aman. Termasuk hunian sementara (huntara) yg telah dibangun oleh Pemprov Banten,” tambahnya Para warga mencari ...
Read More »Kehadiran Taman Tematik Pukau Tantri Kotak
CNNBANTEN.ID – Tantri Kotak menyesal hijrah DKI Jakarta. Pasalnya, kehadiran taman tematik membuatnya rindu akan masa -masa saat dirinya berada di Kota Tangerang beberapa tahun yang lalu. Tantri mengatakan, kehadiran taman tematik membuatnya ingin berlama – lama berada di Kota Tangerang. Terlebih kehadiran taman tematik membuatnya dapat melepas kerinduannya semasa ...
Read More »Viral : Pemain Skateboard di Festival Cisadane Kepalanya Membentur Pagar
CNNBANTEN.ID – Viral di media social video seorang pemain skateboard di turunan jembatan berendeng dalam perhelatan Festival Cisadane telan korban, Jumat (25/7/2019). Video berdurasi 11,30 detik tersebut terlihat seorang laki-laki tersungkur di pagar pembatas jalan. Parahnya lagi, dalam video tersebut pemain skateboard tampak terlihat seluruh badanya membanting ke pagar pembatas ...
Read More »Asik Mulai 1 Juli Hingga 31 Oktober Pajak Kendaraan Bebas Denda
CNNBANTEN.ID – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Banten melalui UPT Samsat Ciledug memberikan penghapusan Denda PKB, Bebas BBNKB Ke-2 dan penghapusan Denda SWDKLLJ tahun lalu. Pemberlakukan bebas denda pajak kendaraan ini mulai berlaku dari bulan 1 Juli hingga 31 Oktober 2019 mendatang. Kepala UPT Samsat Ciledug Suherman membenarkan program ...
Read More »Pelaku Curanmor Beraksi di 30 TKP dengan Senpi Rakitan Berhasil Dilumpukan
CNNBANTEN.ID – Jajaran Polres Kota Tangerang membekuk empat orang kawanan curanmor yang sudah beraksi di 30 lokasi di wilayah Banten dan Jakarta. Ke empatnya adalah N alias Anas (26), RN (29), AH (26), dan YAP (23). Kapolresta Tangerang Kombes Pol Sabilul Alif mengatakan, terungkapnya kasus itu bermula dari laporan seorang ...
Read More »WH jadi Fasilitator Pertemuan Arief dan Kemenkumham Terkait Aset
CNNBANTEN.ID – Gubernur Banten Wahidin Halim mengatakan dengan ditandatanganinya kesepakatan ini, yang telah dibahas sejak kemarin menjadi payung hukum dan aspek teknis kedua belah pihak. Kalimat itulah yang terlontar dari Gubernur usai memimpin Rapat Koordinasi Pembinaan dan Pengawasan sebagai Wakil Pemerintah Pusat di Hotel Aryaduta Lipo Karawaci Kota Tangerang (Selasa,23/7/2019). ...
Read More »ZAKI BUKA TURNAMEN FUTSAL Antar PELAJAR
CNNBANTEN.ID -Bupati Tangerang A. Zaki Iskandar membuka Turnamen School Futsal Festival Bupati Cup 2019 tingkat SMA/Sederajat Se-Kab. Tangerang. Acara tersebut diselenggarakan di Gor Indoor Sport Center Kelapa Dua, Senin, (22/7/2019). Bupati mengharapkan melalui kegiatan tersebut membuat semakin tinggi minat pelajar akan olahraga futsal dan dapat menghormati antar pelajar, meningkatkan rasa, ...
Read More »Jelang Idul Adha Pemkot Tangerang Perketat Pemeriksaan Sapi Potong
Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kota Tangerang, Abduh Surahman memeriksa hewan kurban, Senin (22/7//2019). CNNBANTEN.ID – Menjelang hari Raya Idul Adha, Pemerintahan Kota Tangerang melalui Dinas Ketahanan Pangan perketat pemeriksaan hewan ternak potong. Hewan ternak yang diperiksa mulai hari ini lebih banyak ke kambing dan sapi potong yang sudah mulai ...
Read More »Tarif Ekstra Bagasi Dikeluhkan Penumpang Sriwijaya
CNNBANTEN.ID – Penumpang Sriwijaya Air mengeluhkan mahalnya tarif ekstra bagasi. Tak tanggung-tanggung, penumpang harus membayar ekstra bagasinya Rp350 ribu per kilogramnya. Suhandi salah satu penumpang Sriwijaya Air tujuan Soekarno-Hatta (Soetta) dari Bandara Manado (MDC) mengaku kecewa dengan kebijakan tersebut. “Kalau cuma kisaran 80 ribu/kilo sih gak apa apa, ini sampai ...
Read More »