CNNBanten.id – Pemerintah Kota Tangerang Selatan bakal mengkaji penerapan jam malam untuk membatasi pergerakan warga di tengah meningkatnya kasus positif Covid-19. Pernyataan tersebut dikatakan Walikota Tangsel Airin Rachmi Diany saat ditemui di lobi Puspemkot Tangsel, Selasa (1/9/2020). Dia menjelaskan, pihaknya masih harus mengkaji efektif penerapan jam malam seperti yang dilakukan ...
Read More »PSBB Tangsel Diperpanjang Lagi, OTG Positif Dihimbau Isolasi Mandiri
CNNBanten.id – Pemerintah Kota Tangerang Selatan memastikan akan melakukan perpanjangan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Hal tersebut disampaikan langsung oleh Walikota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany, Minggu (23/8/2020). Airin menuturkan bahwa perpanjangan PSBB sudah ditetapkan oleh Pemerintah Provinsi Banten bersama dengan pimpinan daerah di seluruh Tangerang Raya. Pembahasan itu dilakukan ...
Read More »Kirim 66 Peserta, Pemkot Tangsel Targetkan Juara Umum MTQ Banten
CNNBanten.id – Pemerintah Kota Tangerang Selatan menargetkan juara umum dalam MTQ Banten. Hal tersebut disampaikan oleh Ketua LPTQ Kota Tangerang Selatan, Muhamad Sobron Zayyan dalam pelepasan rombongan MTQ Banten di Hotel Santika BSD, Minggu (9/8/2020) Muhamad menjelaskan bahwa dalam MTQ kali ini Tangsel mengirim 66 peserta yang akan mengikuti seluruh ...
Read More »Potensi Penularan Covid-19 Masih Tinggi, PSBB Tangsel Diperpanjang Hingga 23 Agustus 2020
CNNBanten.id – Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) kembali memberlakukan Perpanjangan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) hingga 23 Agustus 2020 mendatang. Penetapan ini juga menyusul keputusan Gubernur Banten yang menetapkan perpanjangan tahap delapan PSBB di wilayah Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang dan Kota Tangerang Selatan. Walikota Tangsel Airin Rachmi Diany menjelaskan, perpanjangan ...
Read More »Walikota Airin Klaim Tangsel Sudah Miliki Alat Test PCR Covid-19
CNNBanten.id – Pemerintah Kota Tangerang Selatan mengimbau kepada seluruh satuan tugas Covid-19 untuk memantau lingkungannya lebih ketat. Hal tersebut dilakukan untuk memastikan fenomena mudik yang dilakukan dalam rangka Idul Adha 1441 H. Walikota Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany menjelaskan bahwa saat ini memang tidak ada larangan untuk mudik. Namun, dalam ...
Read More »Kapolri Launching Kampung Jawara Tangsel Jadi Percontohan Nasional
CNNBanten.id – Kapolri Jenderal Pol Idham Azis meresmikan Kampung Tangguh Nusantara. Dalam peresmian tersebut secara daring Kapolri juga melaunching Kampung Jawara yang bertempat di RW 04 Marga Jaya, Kecamatan Serpong Utara, Kota Tangsel Sebagai percontohan nasional, Kamis (9/7) lalu. Kampung Jawara ini menjadi percontohan nasional dikarenakan fasilitas yang dimilikinya baik ...
Read More »Airin Klaim PSBL di Tangsel Dapat Tekan Zona Merah
CNNBanten.id – Walikota Tangsel Airin Rachmi Diany mengatakan konsep pembatasan sosial berskala lokal (PSBL) atau berbasis lingkungan RT/RW, dapat menekan jumlah zona merah di Kota Tangsel. Dari hasil evaluasi tersebut, Pemkot Tangsel akhirnya memutuskan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) di Kota Tangsel, kembali diperpanjang hingga 12 Juli 2020. Sebelumnya Tangsel ...
Read More »Pemkot Tangsel Raih WTP Untuk Kedelapan Kalinya Dari BPK
CNNBanten.id – Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) berhasil meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Banten atas laporan keuangan daerah tahun anggaran 2019. Predikat WTP kedelapan kalinya ini diterima langsung oleh Walikota Tangsel Airin Rachmi Diany, didampingi Sekretaris Daerah Muhamad, Kepala BPKAD Warman ...
Read More »