CNNBANTEN.ID – Gubernur Banten Wahidin Halim menghadiri acara rapat paripurna istimewa pengucapan sumpah/janji pimpinan DPRD Provinsi Banten periode 2019-2024 di Gedung Dewan Perawakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Banten, KP3B, Curug, Kota Serang, Senin (30/9). Kepada jajaran pimpinan dan anggota DPRD, Gubernur berharap agar dapat bekerjasama dalam membangun pertumbuhan masyarakat Banten. ...
Read More »