TANGERANG – Seorang bule Australia tiba-tiba ngamuk di warung depan masjid agung al-ittihad Pasar Lama, Kota Tangerang,untung berhasil diamankan. Bule pria Nathan Paul scaltrito tersebut diduga merupakan orang dengan gangguan jiwa (ODGJ). Kepala Bidang Tibum Hadi Ismanto menerangkan bule tersebut langsung diamankan oleh petugas tim alap-alap ke kantor Dinsos ...
Read More »