CNNBANTEN.ID – Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Tangerang Said Endrawiyanto akan segera memverifikasi keberadaan pemilik kios atau counter yang ada di dalam mal CBD Ciledug, Kelurahan Karang Tengah, Kota Tangerang. Pendataan itu untuk membuktikan pembayaran Pajak Bumi Bangunan (PBB) dan Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) ke Pemkot ...
Read More »
cnnbanten.id Mitra Banten Untuk Indonesia