Home / Hukrim (page 20)

Hukrim

Prof. Dr. Sjarifuddin Hasan Sebut Pemuda Generasi Penerus Bangsa

BOGOR -Wakil Ketua MPR RI Prof. Dr. Sjarifuddin Hasan, MM., MBA atau yang kerap disapa Syarif Hasan memberikan materi sosialisasi Empat Pilar MPR RI kepada masyarakat, pemuda, dan generasi penerus bangsa pada 22 Desember 2023 yang membahas tentang Demokrasi Pancasila Dalam pembukannya, Prof. Dr. Sjarifuddin Hasan, MM., MBA menyampaikan bahwa ...

Read More »

Wakil Ketua MPR Sjarifuddin Hasan, Empat Pilar MPR Bagian Demokrasi

BOGOR – Wakil Ketua MPR RI Prof. Dr. Sjarifuddin Hasan, MM.MBA. bersama masyarakat dan tamu undangan melakukan kegiatan sosialisasi empat pilar MPR RI yang bertempat di Pakuan, kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat dengan membahas tentang Demokrasi di Indonesia yang merupakan bagian dari Pilar negara atau Empat Pilar ...

Read More »

Aliansi Mahasiswa Banten Tolak Politik Dinasti dan Minta Usut Pelanggaran HAM

TANGERANG – Ratusan mahasiswa Banten dari berbagai perguruan tinggi yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Provinsi Banten, menggelar mimbar bebas di Kawasan Pendidikan Cikokol, Kota Tangerang, Kamis (21/12) siang. Dalam mimbar bebas tersebut, para mahasiswa menegaskan menolak politik dinasti dan juga menyerukan kepada seluruh rakyat dan mahasiswa se-Indonesia untuk melawan pelanggar ...

Read More »

Bawaslu Kota Tangerang Tertibkan APK Liar Serentak di 8 Kecamatan

TANGERANG – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Tangerang menertibkan alat peraga kampanye (APK) liar secara serentak di 8 kecamatan, Jumat (14/12/2023) pagi. Ke-8 kecamatan tersebut yakni, Kecamatan Karawaci, Tangerang, Pinang, Cipondoh, Larangan, Karang Tengah, Ciledug dan Cibodas. Ketua Bawaslu Kota Tangerang Komarullah mengatakan, penertiban APK liar alias yang melanggar ketentuan ...

Read More »

Peserta Pemilu Dilarang Bagi-bagi Sembako, Bawaslu: Bisa Dipidana!

TANGERANG – Bawaslu Kota Tangerang menyebutkan calon legislatif (caleg) dan atau partai politik peserta Pemilu 2024 dilarang membagikan sembako di masa kampanye. “Caleg maupun partai politik tidak boleh membagikan sembako. Khawatirnya kan itu politik uang,” kata Ketua Bawaslu Kota Tangerang Komarullah usai Sosialisasi Pengawas Pemilu Partisipatif pada Pemilihan Umum 2024, ...

Read More »
error: Content is protected !!