CNNBANTEN.ID TANGERANG – Pemerintah Kota Tangerang melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Kota Tangerang menyiapkan sejumlah skenario untuk menanggulangi masalah banjir di daerah Cipadu dan sekitarnya. Salah satunya dengan pembuatan ground tank, Kamis (27/6/2019). Walikota Tangerang Arief R. Wismansyah beserta jajaran Dinas PUPR langsung melakukan pengecekan kawasan yang ...
Read More »