CNNBanten.id – Pemerintah Kota Tangerang Selatan menerima donor plasma darah dari Polres Kota Tangerang Selatan yang berkerjasama dengan Kodim 0506 Tangerang raya. Plasma darah ini disumbang langsung oleh aparat yang sebelumnya sudah terpapar oleh Covid-19. Walikota Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany menjelaskan bahwa saat ini Tangsel memang sedang membutuhkan pasokan ...
Read More »