CNNBanten.id – Perhelatan Anugerah Media Humas (AMH) yang dilaksanakan setiap tahunnya oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) RI, tahun ini mengusung tema “Humas Pemerintah Wujudkan Indonesia Pulih, Indonesia Maju”. Dengan tema ini, fokus penganugerahan adalah bagaimana humas pemerintah menerapkan program komunikasi publik dalam penangan isu Corona Virus Disease 2019 (COVID-19). ...
Read More »