CNNBANTEN.ID – Pemerintah Kota Tangerang melalui Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Kota Tangerang menggelar kegiatan Penyuluhan Hukum Hibah, Bantuan Sosial dan Pengadaan Swakelola yang diikuti sebanyak 75 pejabat esselon III di hotel Aryaduta Lippo Karawaci, Lippo Village, Kabupaten Tangerang, Senin (16/9). Kegiatan penyuluhan hukum ini digelar selama dua hari mulai ...
Read More »