Home / Tangerang Raya (page 41)

Tangerang Raya

Tahap Pertama PTM tingkat SD, Sekolah Wajib Bentuk Satgas Covid19

CNNBanten.id – Pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas tingkat Sekolah Dasar (SD) tahap satu telah dilaksanan di 45 sekolah dari 448 sekolah negeri dan swasta. Untuk mengantisipasi hadirnya klaster di sekolah. Dinas Pendidikan Kota Tangerang mewajibkan setiap sekolah yang hendak melakukan PTM untuk membentuk Satgas Covid19. “Pembentukan satga tingkat sekolah menjadi ...

Read More »

Sekolah Dasar Siap Tatap Muka, Asal Sudah Vaksin Semua

CNNBanten.id – Mengingat Kota Tangerang telah berada di PPKM level dua, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang segera membuka Pembelajaran Tatap Muka (PTM) tingkat Sekolah Dasar (SD) pekan depan, Senin (25/10/21). PTM akan digelar secara bertahap dan terbatas berdasarkan hasil penilaian tim pengawas Dinas Pendidikan Kota Tangerang. Kepala Dinas Pendidikan Kota Tangerang, ...

Read More »

BPBD Gelar Pelatihan Penanggulangan Kebakaran di Lingkungan Lapas

CNNBanten.id – Meminimalisir kembali terjadinya kebakaran di lingkungan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas). Badan Penanggungan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tangerang menggelar pelatihan dan simulasi kebakaran di Lapas Kelas 1 Tangerang dan Lapas Pemuda Kelas II A Tangerang, yang diikuti para pegawai lapas dan sejumlah para napi. Kepala BPBD, Deni Koeswara mengungkapkan pada ...

Read More »

Pemkot Raih Penghargaan Kapabilitas APIP Level 3 Dari Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP)

CNNBanten.id – Wali Kota Tangerang H. Arief R. Wismansyah hadir secara langsung didampingi Sekretaris Daerah Kota Tangerang Herman Suwarman serta Inspektur Kota Tangerang Dadi Budaeri pada acara penyerahan Piagam Penghargaan atas capaian kapabilitas Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) serta Sosialisasi Penyusunan Daftar Penilaian Resiko di Lingkungan Pemerintah Kota Tangerang. Pemerintah ...

Read More »

Masuk level 2, Wali Kota Minta Warga Tidak Abai

CNNBanten.id – Kota Tangerang terus mengalami perbaikan status level dalam Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) dari yang sebelumnya berada pada level 3 kini menjadi level 2 berdasarkan Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 53 Tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Level 3, Level 2 dan Level 1 Corona Virus Disease ...

Read More »

Pemkot Tangerang Kembali Berikan Relaksasi Pajak

CNNBanten.id – Berinduk pada Peraturan Walikota Tangerang Nomor 96 Tahun 2021 tentang Pengurangan Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB), Tunggakan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2), serta Penghapusan Sanksi Administrasi PBB-P2. Pemerintah Kota Tangerang melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) menggelar program relaksasi BPHTB dan PBB-P2. Kepala ...

Read More »

Takdir Kemenangan Arsin Menjadi Kepala Desa Kohod, Janji Bawa Perubahan Yang Gemilang

CNNBanten.id – Garis takdir nampaknya mulai menuntut seorang Arsin Bin Asip sebagai kepala desa di Desa Kohod, Kecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang periode 2021-2027. Sebagai kepala desa terpilih, Arsin merasa bersyukur telah dipercaya oleh mayoritas warga untuk memimpin desa Kohod. Amanah ini pun, kata Arsin akan dilaksanakan dengan sebaik-baiknya untuk mamajukan ...

Read More »
error: Content is protected !!